Oke, akhir akhir ini dengan menjual kata suci “Safety Riding” kita cenderung menilai mereka yang menggunakan helm Half Face kendati merknya Arai, Shoei Nolan ato Xlite hingga KBC adalah manusia sombong dan dungu serta nggak ngerti keselamatan. Jika menganggap Helm Half Face = Helm Catok, jelas ini anggapan yang salah. Ibarat menyamakan atara Sepeda dengan Sepeda motor
Jumat, 13 April 2012
Merawat Helm agar Tetap Awet, Wangi dan Nyaman
Jika Anda adalah pengguna sepeda motor tentu tak bisa dilepaskan dari helm. Alat pengaman kepala tersebut tak bisa dipisahkan saat berkendara dengan sepeda motor. Karena itu perawatan agar helm tetap awet, wangi dan nyaman saat dipakai harus menjadi perhatian. Karena sebagus apapun helm jika tak nyaman dipakai tentu akan menganggu Anda saat berkendara. Agar helm Anda tetap awet dan nyaman saat digunakan, ada beberapa hal yang perlu Anda lakukan. Misalnya, jika saat membeli helm ada buku petunjuk, akan lebih baik baca buku tersebut dengan seksama. Apa yang boleh dan apa yang tak boleh dilakukan.
Langganan:
Postingan (Atom)
baca juga artikel menarik lainnya..
- Cara Hilangkan Baret / Lecet pada Kaca Helm
- HELM TERCANGGIH DI ABAD INI
- MENGENAL WATER DECAL - lapisan motif untuk helm
- REVIEW HELM NHK GLADIATOR - helm dengan teknologi baru
- JENIS-JENIS HELM YANG ADA DI DUNIA
- CUSTOM HELM DI JON MOTOR
- Merk-merk helm termahal di dunia!
- HATI-HATI HELM SNI PALSU ! tips agar tidak tertipu..
- TIPS MEMBERSIHKAN & MERAWAT HELM
- Alasan Kenapa Helm Arai, Nolan, Shoei dan Lainnya belum SNI